STD merupakan diagram yang memodelkan tingkah laku (behaviour) sistem berdasarkan pada definisi satu bagian dari keadaan sistem. STD sering dipakai untuk menggambarkan kinerja sistem.
Komponen STD :
Komponen STD dibagi menjadi 4 :
- State
State merupakan kondisi dari suatu sistem. State dapat dikategorikan menjadi 2 macam, yaitu : State Awal dan State Akhir. State Awal hanya boleh berjumlah 1 state, dan State Akhir boleh memiliki jumlah lebih dari satu state. - State Change (Tanda Panah)
Menyatakan perubahan state dari sistem. - Kondisi
Kondisi menyatakan suatu kejadian pada lingkungan eksternal yang dapat dideteksi oleh sistem, contoh: sinyal. - Aksi
sistem melakukan sesuatu sehingga terjadi perubahan state atau merupakan suatu reaksi terhadap kondisi.
Contoh Diagram STD :
2 komentar:
kereen contohnya jd tambah paham (y)
mantap gan,. tapi apa tidak dimasukan waktu transitionnya?
Post a Comment